SYAIR SYAIR JALALUDDIN RUMI KITAB FIHI MA PIHI TENTANG HATI

Syair-syair  MAKRIFAT JALALUDDIN RUMI, sebagaimana dikutip dari bukunya yang berjudul Fihi Ma Fihi.

"Bila awan tidak menangis, mana mungkin taman akan tersenyum Sampai anda telah menemukan rasa sakit, anda tidak akan mencapai obatnya Sampai hidup anda sudah menyerah, anda tidak akan bersatu dengan Jiwa tertinggi Sampai anda telah menemukan api dalam diri anda, seperti Teman, anda tidak akan mencapai musim semi kehidupan" 

"Jika saja bukan karena keridhaan-Mu, Apa yang dapat dilakukan oleh manusia yang seperti debu ini dengan Cinta-Mu?" 

"Bangkitlah, oh Sufi, masukkan ke medan pertempuran! Potong leher kedirianmu dengan lapar! Singkirkan amarah!”.

"Jika seorang kekasih Tuhan meneguk racun, racun jadi penawar racun, tetapi jika si murid yang meneguknya, pikirannya menjadi gelap Isilah hatimu dalam percakapan dengan orang yang selaras dengan kata hatimu; Carilah kemajuan rohani dari orang yang sudah maju”. 

"Sekali lagi, aku masih harus mati sebagai manusia, dan lahir di alam para malaikat. Bahkan setelah menjelma sebagai malaikat, aku masih harus mati lagi; Karena, kecuali Tuhan, tidak ada sesuatu yang kekal abadi".

"Salib orang-orang Kristiani, dari ujung ke ujung telah aku kaji. Dia tidak ada di salib itu. Aku telah pergi ke kuil Hindu, ke pagoda tua. Di tempat-tempat itu tidak ada tanda-tandanya. Aku pergi ke dataran tinggi Herat dan Kandahar. Aku melihat. Dia tidak ada di dataran tinggi maupun rendah. Dengan hati yang mantap, aku pergi ke puncak gunung Kaf. Di sana hanya ada sarang burung ‘Anqa. Aku pergi ke Ka’bah. Dia tidak ada di sana. Aku bertanya kepada Ibnu Sina tentangnya: Dia di luar jangkauan filosuf ini. Aku melihat ke dalam kalbuku sendiri. Di situlah tempatnya, Aku melihatnya. Dia tidak di tempat lain …" Baca juga Peliharalah-sholatmu-dan-sholat-wustha

Related Posts



Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

Comments

📯POPULAR POST

ABDURRAHMAN AL-GHAFIQI DAN BALA TENTARA YANG CINTA SYAHID BAG 3

ALINSANU SIRRI, WA ANA SIRRUHU, WASIRRI SIFATI WASIFATI LAGHOIRIHI

THOSIN AL-ASRAR FI AL-TAUHID, SYAIKH HUSAIN BIN MANSHUR AL-HALLAJ

KATA KATA MUTIARA AL GHOZALI

ALLAH BUKAN NAMA DAN MAKNA

Kirim E-mail Anda Dapatkan Artikel Berlangganan Gratis....

ENTER YOUR EMAIL ADDRESS :

DELIVERED BY POST MANTAP ||| postmantap16@gmail.com

🔱LINK TAUTAN ARTIKEL SPONSOR

🔁 FOLLOWERS